Sama seperti candlestick lainnya, harami juga terdiri dari dua macam, yaitu bullish harami dan bearish harami. Sebenarnya, apa itu harami dan bagaimana cara menggunakannya dalam trading? Simak penjelasannya di bawah ini:
Candlestick Hanging Man dan Hammer Candlestick merupakan dua dari banyaknya jenis kandil yang sudah tidak asing lagi di kalangan trader forex. Bagi para trader tekhnikal,
Bullish Engulfing dan Bearish Engulfing merupakan skill yang harus dipahami oleh setiap trader pemula. Dua jenis pola candlestick engulfing ini bisa menjadi acuan trader
Shooting star candle menjadi salah satu kandil Jepang yang sampai saat ini menjadi grafik candle favorit para trader. Selain karena bentuk dengan pola-pola nya yang sederhana, candlestick tersebut mampu membuat para trader lebih mudah dalam memahami market pasar.
Doji Candle menjadi salah satu teori yang disukai oleh trader teknikal. Artikel kali ini, penulis ingin membahas secara singkat berkaitan dengan perihal doji candlestick ini dari mulai sejarah asal
Candlestick atau Pola Candlestick merupakan bagian dari analisa teknikal dalam trading, baik trading saham, trading forex, ataupun trading komoditi lainnya.